Cara Tepat Memilih PO Bus Pariwisata Jakarta Terbaik

Cara Tepat Memilih PO Bus Pariwisata Jakarta Terbaik

Jakarta merupakan salah satu kota yang ingin dikunjungi oleh banyak orang. Tidak hanya karena Jakarta yang berstatus sebagai Ibu Kota Negara, tapi juga banyaknya tempat wisata yang bisa dikunjungi. Dalam hal ini Anda bisa memesan bus di PO bus pariwisata Jakarta untuk berkeliling Kota Jakarta.

Salah satu PO bus pariwisata terbaik adalah SewaBis.com yang selalu siap melayani kebutuhan transportasi Anda untuk berwisata, melakukan wisata religi, study tour, sampai acara gathering kantor. Selama perjalanan Anda bisa beristirahat dan menikmati pemandangan.

Cara Tepat Memilih PO Bus Pariwisata Jakarta Terbaik

PO Bus Pariwisata Jakarta

Sebelum berwisata menggunakan bus, Anda perlu memesan bus yang kapasitas dan fasilitasnya sesuai yang dibutuhkan. Berikut ada beberapa tips memilih PO bus pariwisata terbaik di Jakarta yang bisa Anda terapkan, jika memang masih ragu dengan jasa yang ada saat ini.

1. Lakukan Survey Terhadap Beberapa PO Bus

Sebelum memesan bus untuk bepergian, pastikan Anda melakukan survey terhadap beberapa PO bus pariwisata. Tujuan dilakukannya survey adalah mencari informasi seputar bus pariwisata, harga sewa, rute perjalanan, fasilitas dan pelayanan yang diberikan.

Survey bisa dilakukan dengan mencari berbagai informasi terkait PO bus. Anda bisa mengumpulkan informasi PO bus pariwisata dan saling membandingkan kelebihan dan kekurangannya.

2. Lihat Review Pelanggan PO Bus

Salah satu cara untuk mendapatkan informasi yang cukup akurat terkait PO bus adalah melalui review pelanggan. Karena pelanggan adalah orang yang sudah pernah merasakan fasilitas dan layanannya, jadi review yang diberikan adalah sesuai kondisi sebenarnya.

Anda bisa melihat review pelanggan dari kolom review di Google, website, atau dari media sosial PO tersebut.

3. Cek Jenis dan Kondisi Armada  

Salah satu ciri PO bus terbaik adalah bisa dilihat dari jenis dan kondisi armada yang digunakan. Karena tidak bisa dipungkiri bahwa jenis armada menentukan kenyamanan dan keamanan selama perjalanan.

Beberapa armada yang sering dijadikan pilihan untuk transportasi selama berwisata adalah Elf dan bus pariwisata. Untuk mobil Elf sendiri biasanya menggunakan armada Isuzu Elf. Sedangkan untuk bus pariwisata ada beberapa pilihan seperti Mercedes Benz, Hino, Scania dan Volvo.

Empat jenis armada tersebut adalah yang paling banyak digunakan untuk bus pariwisata karena dari segi kenyamanan, keamanan dan kualitasnya yang bagus.

Untuk kondisi kendaraan, Anda bisa mengecek langsung ke lokasi agar bisa memastikan kondisi kendaraan. PO bus pariwisata yang selalu mengutamakan kenyamanan dan keamanan akan memiliki jadwal maintenance yang rutin untuk menjaga kondisi kendaraan.  

4. Cek Fasilitas dan Layanan yang Disediakan

Selain mengecek kondisi kendaraan, Anda juga harus memeriksa fasilitas dan layanan yang disediakan oleh PO bus pariwisata. Fasilitas dan layanan diberikan sesuai jenis bus (ekonomi dan eksekutif) dan harga sewanya.

Fasilitas yang pada umumnya selalu tersedia di bus pariwisata antara lain full AC, reclining seat, LCD TV, DVD, dan stop kontak untuk charger ponsel. Untuk di bus pariwisata eksekutif biasanya akan ditambahi fasilitas bantal dan selimut, free Wifi, serta cool box (box pendingin).

Sementara layanan tambahan yang biasanya diberikan adalah snack dan air minum selama perjalanan serta jadwal makan di resto.

5. Minta Rekomendasi Orang Lain

Cara terakhir yang efektif untuk memilih PO bus terbaik adalah dengan meminta rekomendasi dari orang lain seperti keluarga atau teman. Biasanya seseorang yang memberikan rekomendasi adalah yang sudah pernah menggunakan jasa dari PO yang bersangkutan.

Berdasarkan lima tips yang sudah disebutkan, SewaBis.com sangat memenuhi kriteria sebagai PO bus pariwisata terbaik. Kami memiliki SOP yang selalu mengutamakan keselamatan, keamanan, kenyamanan, ketertiban dan kepatuhan.

Oleh karena itu, jika Anda ingin menyewa bus di PO bus pariwisata terbaik di wilayah Jakarta dan sekitarnya, bisa menyewa di SewaBis.com. Kami menyediakan berbagai jenis transportasi berupa bus untuk pariwisata, study tour, travel, sewa mobil pengantin, dan lain-lain.

Untuk mengetahui lebih jelas tentang informasi harga atau daftar PO Bus Pariwisata Jakarta dan sekitarnya, bisa cek di halaman utama kami atau hubungi SewaBis.com di nomor 081296040429. Semoga membantu!

Bagikan Ini:

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!
Scroll to Top
Lanjutkan Percakapan
1
💬 Dapatkan Promo
Scan the code
Halo 👋
Kami siap membantu Anda
Hubungi kami kapan saja, kami membuat segalanya mudah untuk Anda.

Kami sedang online
Biasanya membalas dalam beberapa menit